Tuesday, 15 May 2012

Leyak and The Lost Lollipop


Aku baru saja mendapat ulasan dari Cak Ikin yang telah dengan sukses menyelenggarakan Cergamboree di Surabaya beberapa hari lalu. Ulasannya sungguh menggembirakan dan menambah semangatku untuk melanjutkan pembuatan "Leyak and The Lost Lollipop"...

Huzzah!!

No comments:

Post a Comment